DP BBM Pecah? Bagaimana cara memasang foto supaya dp bbm tidak pecah? Untuk kalian yang menggunakan fitur ini tentu saja muncul pertnyaan di benak anda ketika melihat dp teman kalain ada yang pecah dan ada yang tidak, hal tersebut merupakan faktor resolusi foto atau gambar yang di pasang di bbm android kalian, namun
dp bbm pecah bisa kita atasi dengan cara yang saya berikan ini.
Dp bbm tidak pecah tentu akan membuat foto kita terlihat jelas apalagi foto yang dipasang dengan pacarnya pasti kalian akan senang sekali, untuk yang gak punya pacar bisa pasang foto moment penting di perjalanan hidup kalian heheh. nah tidak panjang lebar saya akan memberikan tutorial kepada kalian supaya dp bbm kalian tidak pecah atau burem.
Perlu diketahui mengapa Dp Bbm kaliaan pecah lalu apa penyebabnya? berikut ini saya beri tahu kalian ya..
Penyebab DP BBM Pecah :
- Foto yang kalian gunakan sebagai dp berasal dari kiriman BBM Teman sehingga otomatis terkompres. sebaiknya reques yng HD.
- Ukuran Resolusi Foto terlalu kecil singga pecah saat di jadikan DP.
- Kalian mengedit foto namun saat di save hasilnya menurun atau burem sihingga pecah saat di jadikan dp.
Nah tiga penyebab di atas adalah hal yang kecil dan jarang terjadi jika kalian sudah memahaminya, Untuk mengatasi Dp bbm yang pecah berikut langkahnya.
Mengatasi DP BBM Yang Pecah :
- Gunakan Foto atau Gambar berukuran 800x800 Pixel
- Jika Foto memiliki resolusi kecil sebaiknya gunakan aplikasi bbm tanpa crop.
- Kalian bisa menggunakan Photosop untuk membuat foto berukuran persegi.
- Intinya ukuran poto harus di buat sama
Bagaimana Cara mengubah foto menjadi ukuran 800x800? jika foto kalin berukuran beda-beda silahkan buat background hitam atau putih basinglah ber ukuran 800x800 setelah itu tempelkan foto anda, setelah itu kalian tinggal menyesuaikan seperti halnya gambar di film bioskop tepi atas bawah hitam.
Semoga Cara menbuat DP BBM Tidak Pecah bermanfaat.